Masyarakat arab sebenarnya masih mengikuti Agama Nabi Ismail As. Yang Hanif & Bertauhid Namun kemudian waktu dunia mengalami  Fatrah  ( masa terputusnya Nabi – Nabi ) yang sangat panjang kurang lebih 600 Th  dari nabi Isa .as  - Muhammad.

يٰٓاَهْلَ الْكِتٰبِ قَدْ جَاۤءَكُمْ رَسُوْلُنَا يُبَيِّنُ لَكُمْ عَلٰى فَتْرَةٍ مِّنَ الرُّسُلِ اَنْ تَقُوْلُوْا مَا جَاۤءَنَا مِنْۢ بَشِيْرٍ وَّلَا نَذِيْرٍۗ فَقَدْ جَاۤءَكُمْ بَشِيْرٌ وَّنَذِيْرٌ ۗوَاللّٰهُ عَلٰى كُلِّ شَيْءٍ قَدِيْرٌ

Wahai Ahli Kitab! Sungguh, Rasul Kami telah datang kepadamu, menjelaskan (syariat Kami) kepadamu ketika terputus (pengiriman) rasul-rasul, agar kamu tidak mengatakan, “Tidak ada yang datang kepada kami baik seorang pembawa berita gembira maupun seorang pemberi peringatan.” Sungguh, telah datang kepadamu pembawa berita gembira dan pemberi peringatan. Dan Allah Mahakuasa atas segala sesuatu. ( QS.Alamidah : 19 )

Efek Fatrah itu menimbulkan Modifikasi dalam Tauhid & Syariat terkhusus yang terjadi pada masyarakat arab.

Berikut Table Ajaran Murni warisan nabiullah Ibrahim & Ismail

NO

PERIHAL

AWAL

MODIFIKASI

1.

Aqidah

Tauhid ( Mengesakan Allah )

Menggunakan Media Berhala – Berhala. baca selengkapnya disini

2.

Qurban

Berkurban Dengan Hewan   

BerQurban Hewan Untuk di samping Berhala.[1] , Mengorbankan anak untuk berhala

3.

Haji

Nabi Ibrahim Yang Mengawali Haji

Thawaf dengan Telanjang [2]

Begitu juga dengan sholat yang telah ada sejak nabi - nabi terdaulu meskipun berbeda jumlah Rakaat nya , namun di modifikasi oleh Quroisy dengan adanya tepuk tangan dan siulan di dalam ka’bah.

وَمَا كَانَ صَلَاتُهُمْ عِنْدَ الْبَيْتِ اِلَّا مُكَاۤءً وَّتَصْدِيَةًۗ فَذُوْقُوا الْعَذَابَ بِمَا كُنْتُمْ تَكْفُرُوْنَ

Dan salat mereka di sekitar Baitullah itu, tidak lain hanyalah siulan dan tepuk tangan. Maka rasakanlah azab disebabkan kekafiranmu itu. ( QS.8 : 35 )


Fotnote

1. Qurban di Persembahkan kepada Latta Uzza lebih jelas Lihat baca disini

2.Patung-patung berhala sengaja dipasang di sekitar Ka'bah. Lalu orang yang sedang menjalankan thawaf berjalan di sekelilingnya, terkadang dengan telanjang. Orang-orang Quraisy tidak mau pergi ke Padang Arafah untuk wuquf, seperti yang dilakukan oleh orang lain. Akan tetapi, mereka cukup melakukannya di Muzdalifah ( Shahih Sirah , Dr.Dhiya Al Umuri )

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 



[1] Qurban di Persembahkan kepada Latta Uzza lebih jelas Lihat baca disini

[2] Patung-patung berhala sengaja dipasang di sekitar Ka'bah. Lalu orang yang sedang menjalankan thawaf berjalan di sekelilingnya, terkadang dengan telanjang. Orang-orang Quraisy tidak mau pergi ke Padang Arafah untuk wuquf, seperti yang dilakukan oleh orang lain. Akan tetapi, mereka cukup melakukannya di Muzdalifah ( Shahih Sirah , Dr.Dhiya Al Umuri )